MULTAQOMEDIA.COM -Hingga saat ini proses evakuasi korban reruntuhan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Khoziny di Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur masih berlanjut.
Deputi Penanganan Darurat BNPB, Mayjen TNI Budi Irawan mengatakan, data sementara korban jiwa telah mencapai 36 orang.
"Yang diperkirakan masih di dalam reruntuhan itu ada 27 orang," kata Mayjen Budi Irawan saat konferensi pers di Sidoarjo, Minggu, 5 Oktober 2025.
Artikel Terkait
Barang Pribadi Pramugari Esther Ditemukan di Lokasi Jatuhnya Pesawat IAT di Gunung Bulusaraung
Gaji Guru Honorer vs Sopir MBG: Viral Video Protes Kesenjangan Gaji 2026
Prabowo Cabut Izin PT Toba Pulp Lestari: Daftar 28 Perusahaan & Penyebab Lengkap
Pesawat ATR Jatuh di Maros: Basarnas Yakin Tak Ada Korban Selamat, Tetap Harap Mukjizat