MULTAQOMEDIA.COM - Viral di media sosial pria berinisial S (25) menyamar sebagai calon mempelai wanita dalam pernikahan di Kecamatan Lembang, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan. S kini ditahan di Mapolres Pinrang.
S ditangkap setelah identitas aslinya terbongkar menjelang akad nikah. Video kejadian yang viral ini mendapatkan beragam komentar.
Dalam video viral terlihat keluarga mempelai laki-laki, R (25), bersama para undangan emosi dan melampiaskannya kepada pelaku.
S yang mengenakan cadar untuk menyembunyikan wajahnya, sempat menolak membuka penutup wajah setelah menolak diminta menunjukkan kartu tanda penduduk (KTP) oleh penghulu dan petugas sara.
Artikel Terkait
Jenazah Florencia Lolita Wibisono, Pramugari Korban Kecelakaan ATR di Gunung Bulusaraung, Akhirnya Teridentifikasi
Purbaya Klaim Bisa Perkuat Rupiah dalam 2 Malam, Ini Faktanya
Viral WNI Berhijab Jadi Tentara AS: Syifa di National Guard, Risiko Hilang WNI
Barang Pribadi Pramugari Esther Ditemukan di Lokasi Jatuhnya Pesawat IAT di Gunung Bulusaraung