Pegiat media sosial Denny Siregar meminta Menpora Erick Thohir mengambil tindakan tegas terhadap Ketua Umum PSSI buntut kegagalan Timnas Garuda masuk Piala Dunia.
"Ya seharusnya tuh, karena sepakbola kita kalah terus, ketua PSSi langsung diganti ama Menpora," tulis Denny Siregar dikutip Senin 13 Oktober 2025.
Postingan Denny Siregar tersebut dibanjiri komentar menohok warganet.
"Kemungkinan kali ini ketua PSSI kualat bang, Erick Thohir diangkut jadi Menpora, ketua PSSI sama sekali tidak memberi ucapan "Selamat" atau penyambutan apapun bang, brengsek emang," kata akun @kadangbabl###.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Jenazah Florencia Lolita Wibisono, Pramugari Korban Kecelakaan ATR di Gunung Bulusaraung, Akhirnya Teridentifikasi
Purbaya Klaim Bisa Perkuat Rupiah dalam 2 Malam, Ini Faktanya
Viral WNI Berhijab Jadi Tentara AS: Syifa di National Guard, Risiko Hilang WNI
Barang Pribadi Pramugari Esther Ditemukan di Lokasi Jatuhnya Pesawat IAT di Gunung Bulusaraung