Padahal diketahui Jokowi absen dalam Kongres III Projo yang berlangsung Sabtu dan Minggu 1-2 November 2025.
Jokowi hanya mengirimkan video ucapan selamat untuk Kongres III Projo.
Ajudan Jokowi yaitu Komisaris Polisi Syarif Muhammad menyebut Jokowi tidak bisa hadir di Kongres III Projo karena alasan kesehatan.
Berdasar anjuran tim dokter, Jokowi diminta agar beristirahat dan tidak melakukan aktivitas di luar ruangan untuk sementara waktu.
"Karena pertimbangan tim dokter yang menganjurkan Bapak (Jokowi) untuk beristirahat dan tidak beraktivitas di luar ruangan," katanya
Sumber: Wartakota
Artikel Terkait
Pertemuan Eggi Sudjana dan Damai Lubis dengan Jokowi: Diplomasi Tingkat Tinggi atau Rekonsiliasi Politik?
Blunder Restorative Justice Eggi-Damai: dr Tifa Sebut Langkah Itu Melemahkan Jokowi
Thomas Djiwandono Mundur dari Gerindra, Syarat Jadi Deputi Gubernur BI Terpenuhi
Partai Gerakan Rakyat Usung Anies Baswedan Capres 2029, Demokrat Soroti Verifikasi KPU